Calon Pegawai Ngeri Sipil (CPNS) tahun 2019 Golongan II pada Kejaksaan Tnggi Gorontalo

Bertempat di ruang Command Centre Kejaksaan Tinggi Gorontalo, Calon Pegawai Ngeri Sipil (CPNS) tahun 2019 Golongan II pada Kejaksaan Tnggi Gorontalo secara virtual mengikuti pembukaan Pendidikan dan Pelatihan Teknis Adsministrasi Kejaksaan (TAK) Gelombang ke-2 yang akan diselenggarakan oleh Kejaksaan Agung RI secara virtual pada tanggal 26 Juli – 04 Agustus 2021 serentak di seluruh Kejaksaan Tinggi, Kejaksaan Negeri dan Cabang Kejaksaan Negeri se-Indonesia. Kegiatan berjalan dengan tetap menerapkan Protokol Kesehatan Pencegahan Penyebaran Covid-19