Kejati Gorontalo – Kepala Kejaksaan Tinggi Gorontalo yang dwakili Kepala Bagian tata Usaha pada Kejaksaan Tinggi Gorontalo Akwan Annas, S.H., M.H menghadiri Rapat Paripurna DPRD Provinsi Gorontalo ke – 95 dalam rangka Pembicaraan Tingkat II terhadap Rakerda tentang Perubahan APBD Provinsi Gorontalo Tahun Anggaran 2022 dan Rapat Paripurna DPRD Provinsi Gorontalo ke – 96 dalam rangka Pembicaraan Tingkat I terhadap Ranerda tentang APBD Provinsi Gorontalo Tahun Anggaran 2023 . Senin, (26/09/2022). Rapat Paripurna yang dilaksanakan di Ruang sidang DPRD Provinsi Gorontalo ini dihadiri oleh Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Provinsi Gorontalo serta seluruh Anggota DPRD Provinsi Gorontalo. (Penkum)